Jumat, 10 Januari 2014

If Majemuk

IF MAJEMUK

Assalamualikum warokhmatullohi wabarokatuh, bagaimana kabarmya sahabat blogger??luar biasa bukan. Setelah kemarin admin berbagi ilmu tentang Struktur Kontrol Selection kali ini admin ingin berbagi ilmu tentang If Majemuk seperti yang sudah tertera pada judul. Ok gan gak usah panjang lebar, langsung saja ke materinya......tapi sebelumnya kita terlebih dahulu berdo'a agar dipermudahkan dalam belajar dan apa yang kita pelajari dapat bermanfaat khususnya buat kita pribadi. Ok sobat langsung saja.

Sebetulnya If Majemuk itu dapat di bilang sama dengan Struktur Kontrol Selection hanya saja lebih kompleks karena alternatif pilihannya lebih dari 2 untuk syntaxnya akan seperti di bawah ini :

  1. if (syarat) then pilihan1
  2. else if (syarat) then pilihan2
  3. else if (syarat) then pilihan3
  4. else if (syarat) then pilihan4
  5. else pilihan5
  6. endif
Ok sobat langsung ke contoh saja agar lebih jelas :
Example : Buatlah Algoritma untuk menentukan gaji seorang karyawan berdasarkan Golongannya, A=5000, B=4000, C=3000, lain=2000

algoritmanya akan seperti ini :

  1. input gol
  2. if (gol=A) then gaji=5000
  3. else if (gol=B) then gaji=4000
  4. else if (gol=C) then gaji=3000
  5. else gaji=2000
  6. endif
seperti itu algoritmanya sobat tidak jauh berbeda dari algoritma Struktur Kontrol Selection, dan untuk flowchartnya sebagai berikut :

Mudah kan sobat, sekian dari admin. Wassalamualaikum warokhmatullohi wabarokatuh.

0 comments:

Posting Komentar

 
Online casino